Senin, 10 Oktober 2011

Akuntansi sangatlah penting karena??



Akuntansi adalah pengukuran, penjabaran, atau pemberian kepastian mengenai informasi yang akan membantu manajer, investor, otoritas pajak dan pembuat keputusan lain untuk membuat alokasi sumber daya keputusan di dalam perusahaan, organisasi, dan lembaga pemerintah. Selain itu, akuntansi adalah seni dalam mengukur, berkomunikasi dan menginterpretasikan aktivitas keuangan.

Jadi bisa kita ketahui peranan akuntansi dalam perkembangan kemajuan suatu perusahaan sangat penting. Dengan berjalannya sistem akuntansi yang baik dalam sebuah perusahaan maka akan membawa perusahaan tersebut ke tingkat pencapaian yang tinggi oleh karena pengambilan keputusan yang tepat dari pihak manajemen dari hasil melihat laporan keuangan tersebut.

0 komentar:

Posting Komentar